Senin, 12 Agustus 2024

SEBANYAK 85 ANGGOTA PENGGALANG IKUTI KEGIATAN PERKEMAHAN PENERIMAAN TAMU AMBALAN

 Pramuka MA YPI Klambu telah melaksanakan kegiatan perkemahan penerimaan tamu ambalan pada hari

 Jum'at-Minggu, 26-27 Juli 2024 di Gedung MA YPI Klambu.

Kegiatan di awali dengan daftar ulang dilanjutkan Istirahat, Upacara pembukaan, materi yang di isi kak sulis , lalu makan.

Dilanjutkan dengan materi  yang di isi oleh kak muna dan lanjut ke pensi.

Selanjutnya di lanjutkan dengan istirahat setelah istirahat dilanjutkan sholat berjamaah subuh di musola   dilanjutkan olahraga pagi

Hari ke 2 di awali dengan jelajah pagi setelah jelajah dilanjutkan materi yang di isi oleh kak munir dan dilanjutkan ISHOMA setelah istiraha lalu pensi dilanjutkan dengan upacara unggun dan jelajah malam setelah jelajah malam semua diwajibkan untuk istirahat dan paginya dilanjutkan senam pagi setelah senam pagi dilanjutkan apel penutup

Alhamdulilah kegiatan berjalan dengan lancar 

Comments
0 Comments

Tidak ada komentar:

Posting Komentar